Jumat, 21 Desember 2012

Tugas Ke-7 Menggabungkan Antara Visual Basic 2010 Dan Database SQL Server 2005

Postingan kali ini saya akan membahas tentang aplikasi penggabungan antara Visual Basic 2010 dan database SQL Server 2005. Pertama-tama saya terlebih dahulu akan menjelaskan tentang urutan-urutan pembuatan table di SQL Server 2005 dan membuat form pada Visual Basic 2010 dan selanjutnya proses menghubungkan kedua program tersebut. Untuk lebih jelasnya akan saya jelaskan langkah-langkahnya dibawah ini :

1. Buatlah tabel pada SQL Server.
Langkah pertama bukalah aplikasi SQL Server, kemudian klik connect

Kemudian klik kanan database, lalu pilih new database, beri nama dan kemudian simpan pada drive D atau E terserah sesuaikan dengan keinginan anda. Setelah selesai maka klik OK.

Klik database yang telah anda buat tadi kemudian cari folder table setelah ketemu klik kanan lalu pilih new table, buatlah table tersebut dengan formatnya sesuai dengan kebutuhan, setelah itu selesai kemudian klik save all dan jangan lupa berikan nama jika sudah lalu klik OK. 

Dilanjutkan dengan klik kanan pada table tadi yang anda telah buat kemudian klik open table dan isikan kolom pada table tersebut sesuai ketentuan atau sesuaikan dengan kebutuhan anda, bila semuanya sudah klik save all.



2. Membuat form pada Visual Basic 2010. 
Bukalah aplikasi Visual Basic 2010 kemudian klik menu file lalu klik new project, pilih visual basic dan  pilih windows form application setelah selese klik OK.


3. Menggabungkan antara Visual Basic 2010 dan database SQL Server 2005 
 Klik menu data kemudian pilih Add New Data Source

Kemudian pilih Database kemudian klik next, pilih Dataset klik next kembali

Klik new conection, isi server name dengan nama server yang anda gunakan, untuk kli ni saya menggunakan nama server "ZHA_REZA-PC\SA" kemudian isikan User SQL Server Authentication lalu  pilihlah Select or enter a database name pilih nama database yang telah dibuat sebelumnya, kemudian klik test conection bila sukses klik ok, kemudian klik next, kemudian cetang pilihan sesuai kebutuhan kemudian klik finish.

Klik data sourch dan masukan isi dari table tersebut ke dalam form dengan ca mendrag satu-satu. Setelah selesa drag jaga databasenya lalu tambahkan tombol-tobol button sesauikan dengan kebutuhan.




Penjelasan Program Pada Tombol-tombol Button

1. Tombol Awal
coding program :
Private Sub Btawal_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btawal.Click
        DabesMahasiswaBindingSource.MoveFirst()
    End Sub
Tampilan Gambar :
2. Tombol Akhir
coding program :
Private Sub Btakhir_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btakhir.Click
        DabesMahasiswaBindingSource.MoveLast()
    End Sub
Tampilan Gambar :
3. Tombol Sebelumnya
coding program :
Private Sub Btsebelumnya_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btsebelumnya.Click
        Dim b As Integer = Me.DabesMahasiswaBindingSource.Position
        If b <> 0 Then
            Me.DabesMahasiswaBindingSource.MovePrevious()
        Else : MsgBox("Merukapan Data Yang Paling Awal")
        End If
   End Sub
Tampilan Gambar :

4. Tombol Sesudahnya
coding program :
Private Sub Btsesudahnya_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btsesudahnya.Click
        Dim a As Integer = Me.DabesMahasiswaBindingSource.Count
        Dim b As Integer = Me.DabesMahasiswaBindingSource.Position
        If b < a - 1 Then
            Me.DabesMahasiswaBindingSource.MoveNext()
        Else : MsgBox("Merukapan Data Yang Paling Akhir")
        End If
  End Sub
Tampilan Gambar :

5. Tombol Cari
coding program :
Private Sub Btcari_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btcari.Click
        If (DabesMahasiswaBindingSource.Find("Nama", TextBox1.Text)) > -1 Then
            MsgBox("Selamat Data Yang Anda Cari Telahditemukan")
        Else
            MsgBox("Maaf Data Yang Anda Cari Tidak Ditemukan")
        End If
    End SubTampilan Gambar :

6. TextBox
coding program :
Private Sub TextBox1_TextChanged(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles TextBox1.TextChanged
        Me.DabesMahasiswaBindingSource.Filter = "nama='" & TextBox1.Text & "'"
    End Sub

7. Tombol Keluar
coding program :
Private Sub Btkeluar_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btkeluar.Click
 If MsgBox("Apakah ada yakin akan mengakhirinya ?", vbYesNo + vbQuestion + vbDefaultButton2, "Keluar") = vbYes Then
    Me.Close()
  End If
End Sub
Tampilan Gambar :



SEKIAN SEMOGA BERMANFAAT

1 komentar: